Menurut Dian, penting untuk melihat ke depan dalam melihat masa depan sehingga dapat menangkap sebuah peluang. Jangan sia-siakan sebuah kesempatan yang datang dan cobalah untuk melakukannya. Kemudian mencoba beradaptasi juga menjadi hal yang penting untuk meng-upgrade skill menjadi lebih baik.